Apa atau siapa yang segera muncul dalam benak ketika mendengar/melihat angka tujuh? Kalau saya, setidaknya untuk beberapa bulan ke depan, akan langsung teringat akan kejadian kemarin lusa di stadion Anfield di Inggris sana. Namun tulisan ini bukan soal Liverpool, Mo Salah atau juga ketujuh gol yang bersarang di gawang De Gea, tulisan ini merupakan pengantar…
Kategori: Sagu Hati
ELORA #6Reinkarnasi
Akhirnya kami datang lagi setelah satu bulan penuh mencoba untuk bertapa. Ternyata, bertapa itu menyehatkan jiwa. Mengisolasi diri dari banyak distraksi luar dan bergelut dengan banyak resolusi diri. Bulan Februari kami hadir dengan mengusung tema yang cukup berat. Reinkarnasi kami pilih sebagai mula di tahun yang baru. Mati untuk kemudian dihidupkan kembali dengan wujud yang…
Ngobrol Santai Bareng Elora
Selamat hari Selasa, kawan-kawan semua. Berkenaan dengan telah berakhirnya musim pertama Elora dan akan dimulainya musim kedua pada bulan Februari nanti, ada kerinduan kami untuk bertegur sapa dengan rekan-rekan kontributor dan para pembaca Elora. Kami pikir, kalau masih belum bisa gathering atau liburan bersama, apa salahnya kalau kita semua kongkow-kongkow saja secara daring. Ya, kan? Pertemuannya sendiri akan dihelat…
ELORA #5Mimpi
Akhirnya sampailah juga kita semua di bulan terakhir pada tahun ini. Bagaimana dengan resolusi awal tahun 2022 kawan-kawan semua? Berhasilkah? Ini sudah bulan Desember loh. Hehe… Begitupun dengan Elora yang telah tiba di edisi terakhir pada musim pertamanya. Sampai sekarang, digital zine ini sudah terbit sebanyak lima edisi dengan berbagai tema juga warna. Musim yang…
Elora #4Muda
Disclaimer : Tulisan berikut merupakan bentuk promosi untuk sebuah zine. Tanpa terasa, Elora Zine sudah sampai di edisinya yang ke-4. Setelah sempat mengusung tema “Pertama”, “Tanya” dan “Mimpi”, kali ini kami dengan sengaja mengusung tema “Muda”. Muda yang bakal dibedah dan diselami dari berbagai sudut pandang, baik itu dari usia, profesi atau bisa jadi juga…
ELORA #3Mimpi
Disclaimer : Tulisan berikut merupakan bentuk promosi untuk sebuah zine. Kami tutup Elora edisi kali ini dengan sebuah kalimat tanya. Pengandaian yang dilontarkan oleh seorang penyair dan fisikawan yang bernama Thomas Lovell Bedoes. Pertanyaannya, kalau diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia kira-kira akan terdengar seperti ini: Jika ada mimpi yang dijual bebas, jenis mimpi seperti apa…
ELORA #2TANYA
Disclaimer : Tulisan berikut merupakan bentuk promosi untuk sebuah zine. “Aku ada, maka dari itu aku harus bertanya.” Saya sangat setuju dengan anggapan bahwa setiap bayi yang baru terlahir di bumi meneriakkan sebuah pertanyaan besar di balik tangisan pertama mereka. Entah apa, hanya mereka yang tahu juga. Dan akan segera mereka lupakan juga nantinya. Pertanyaan…